Tag Archives: Kelurahan Bumi Wonorejo

Pengiriman Bantuan Gratis Dihentikan Pelni, Posko Warga Nabire Bersatu Putuskan Gunakan Dana Swadaya

Karena belum ada titik terang terkait pengiriman bantuan kepada korban bencana alam di Sulteng melalui kontainer yang disediakan oleh Kapal Pelni, maka Tim Relawan bantuan dari Posko Bumi Wonorejo Nabire, berniat untuk mengirimkan bantuan menggunakan dana swadaya.

Pengiriman Bantuan Via Kapal Pelni Ke Donggala Ditutup, Relawan Posko Wonorejo Berkoordinasi Dengan BPBD Dan Pelni Nabire

Sejak melakukan penggalangan bantuan dari tanggal 6 Oktber 2018 lalu, Relawan Posko Bencana Alam Sulawesi Tengah di Kelurahan Bumi Wonorejo Nabire sangat banyak menerima bantuan baik berupa barang maupun uang.

Alumni SMU Negeri 1 Nabire Angkatan 2000 Turut Menyumbang Bantuan Bencana Alam Sulteng Di Posko Relawan Wonorejo

Bencana alam Gempa Bumi, Tsunami dan Likuifaksi yang terjadi di Palu, Donggala dan Sigi, Provinsi Sulteng, menyita perhatian bangsa ini bahkan dunia. Bantuan terus dikirimkan untuk para korban yang berada di ketiga daerah tersebut.

Warga Kelurahan Wonorejo Nabire Galang Bantuan Untuk Korban Bencana Alam Sulteng

Bencana Gempa Bumi, Tsunami dan Likuifaksi yang terjadi di Palu, Donggala dan Sigi, Provinsi Sulteng, menyita perhatian bangsa ini bahkan dunia. Bantuan terus dikirimkan untuk para korban yang berada di ketiga daerah tersebut.

Akhirnya Rombongan Pekerja FO Asal Indramayu Bertolak Menuju Kampung Halaman Dengan Kapal Gunung Dempo

Setelah terlantar sejak 10 September 2018 lalu, akhirnya rombongan pekerja FO asal Indramayu dapat bernafas lega karena sudah bisa pulang. Rombongan bertolak dari Nabire sabtu sore (29/09) pukul 16.00 wit menuju Jakarta, dan dari Jakarta menuju Indramayu.