
(Babinsa Koramil 02/Napan Bantu Pembuatan Pintu dan Jendela Rumah Warga di Kampung Waenami)
Nabire, 12 Januari 2025 – Babinsa Koramil 02/Napan, Serka Esaul Maniawasi, menunjukkan dedikasinya dengan membantu pembuatan pintu dan jendela rumah milik salah satu warga di Kampung Waenami, Distrik Napan, Kabupaten Nabire, pada Minggu (12/01/2025).