(Ketua Bawaslu Papua Tengah, Markus Madai)
Nabire, 22 Oktober 2024 – Ketua Bawaslu Provinsi Papua Tengah, Markus Madai, memberikan apresiasi tinggi kepada Natalis Pigai dan Ribka Haluk atas prestasi membanggakan mereka. Keduanya telah ditunjuk oleh Presiden Prabowo Subianto untuk menjadi bagian dari Kabinet RI, mewakili Papua Tengah sebagai salah satu dari lima provinsi yang terpilih.