Tag Archives: Operasi Zebra Cartenz 2024

Hari Kedelapan Operasi Zebra Cartenz 2024, Satlantas Polres Puncak Jaya Gelar Razia dan Berikan Imbauan ke Tukang Ojek

(Hari Kedelapan Operasi Zebra Cartenz 2024, Satlantas Polres Puncak Jaya Gelar Razia dan Berikan Imbauan ke Tukang Ojek)

Puncak Jaya, 21 Oktober 2024 – Memasuki hari kedelapan pelaksanaan Operasi Zebra Cartenz 2024, Satuan Lalu Lintas Polres Puncak Jaya mengadakan razia sekaligus memberikan imbauan kepada para tukang ojek di Perempatan Pos Kompas, Kota Lama Mulia, Senin (21/10/2024).

Operasi Zebra Cartenz 2024: Hari Kedua, 55 Pengendara di Puncak Jaya Dapat Teguran Lisan

(Operasi Zebra Cartenz 2024: Hari Kedua, 55 Pengendara di Puncak Jaya Dapat Teguran Lisan)

Puncak Jaya, 15 Oktober 2024 – Pada hari kedua pelaksanaan Operasi Zebra Cartenz 2024, Kepolisian Resor Puncak Jaya memberikan teguran lisan kepada puluhan pengendara motor yang melanggar aturan lalu lintas. Razia tersebut digelar di beberapa titik strategis pada Selasa, 15 Oktober 2024.

Kapolres Puncak Jaya Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Cartenz 2024

(Kapolres Puncak Jaya Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Zebra Cartenz 2024)

Puncak Jaya, 14 Oktober 2024 – Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Puncak Jaya, AKBP Kuswara, S.H., S.I.K., M.H., memimpin apel gelar pasukan dalam rangka Operasi Zebra Cartenz 2024, yang berlangsung pada Senin (14/10/2024). Operasi ini akan dilaksanakan selama 14 hari, mulai 14 hingga 27 Oktober 2024, dengan fokus pada penegakan disiplin lalu lintas dan dukungan keamanan jelang pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih.