(Lepas 149 Calon Jemaah Haji, Wabup Nabire Berpesan Jaga Kesehatan)
Nabire, Wakil Bupati Nabire, Ismail Djamaluddin, secara resmi melepas sebanyak 146 calon Jemaah Haji asal kabupaten Nabire Tahun 2023, bertempat di Aula Islamic Center, Jalan Merdeka Nabire, Kamis (11/05/2023).