Tag Archives: Majelis Ulama Indonesia kabupaten Nabire

Bimtek, Sosialisasi, Seminar dan Lomba Qasidah MUI Se-Papua Tengah

(Bimtek, Sosialisasi, Seminar dan Lomba Qasidah MUI Se-Papua Tengah)

Nabire, Sehubungan dengan akan diadakannya beberapa pelaksanaan program kerja oleh beberapa komisi DP-MUI Papua Tengah terpilih yang berkolaborasi dengan DP-MUI Nabire, maka telah dilaksanakan kegiatan Bimtek, Sosialisasi, Seminar, Pelatihan dan Lomba Qasidah, yang dilaksanakan di Islamic Centre Jalan Merdeka Nabire, Kamis (28/12/2023) pagi.

Bupati Diwakili Asisten I Setda Membuka Rakerda MUI Kabupaten Nabire Tahun 2023

Bupati Diwakili Asisten I Setda Membuka Rakerda MUI Kabupaten Nabire Tahun 2023

(Bupati Diwakili Asisten I Setda Membuka Rakerda MUI Kabupaten Nabire Tahun 2023)

Nabire, Bertempat di Gedung Islamic Centre, kompleks Mesjid Al Falah Nabire, Papua Tengah, telah dilaksanakan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Majelis Ulama Indonesia (MUI) kabupaten Nabire tahun 2023, Selasa (30/05/2023).

Pengurus Harian MUI Kabupaten Nabire Masa Bakti 2023-2028 Terpilih

Nabire, Bertempat di Aula SMK Negeri 1 Nabire, Minggu (26/02/2023), telah dilaksanakan Musda III MUI Kabupaten Nabire, untuk memilih Pengurus Harian MUI Kabupaten Nabire Masa Bakti 2023-2028.

Sambut Bulan Penuh Kasih, Ketua MUI Papua Ajak Warga Papua Jaga Kamtibmas

(Ketua Umum MUI Provinsi Papua, KH. Syaiful Islam Al Payage)

Jayapura, Dalam rangka menyambut Bulan Penuh Kasih di Provinsi Papua Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Papua, KH. Syaiful Islam Al Payage mengajak semua Umat Beragama di Provinsi Papua Jaga situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif, Kamis (02/12/2021).

Maklumat New Normal MUI Nabire : Sholat Bisa di Masjid Sesuai Protokol Pencegahan C-19

(Covid-19 Nabire)




Nabire – Dalam rangka perubahan dan penyesuaian tatanan kehidupan masyarakat yang baru atau lebih dikenal dengan istilah ‘New Normal’, serta kerinduan umat untuk kembali melaksanakan ibadah di tempat ibadah, Majelis Ulama Indonesia (MUI) kabupaten Nabire, mengeluarkan maklumat berkaitan dengan rencana pemberlakukan New Normal tersebut.