Tag Archives: Lock Down Nabire
Bupati Nabire : Pemkab Nabire Belum Tetapkan PSBB, Tanggap Darurat Masih Jalan

(Jumpa Pers Bupati & Sekda Nabire)
Nabire – Bupati Nabire Isaias Douw menegaskan, pemerintah kabupaten Nabire belum menerapkan aturan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), namun pemerintah akan memperpanjang status tanggap darurat dengan pengawasan dan saksi lebih tegas.
Ini Penjelasan Bupati Nabire Terkait Kesepakatan Bersama Asosiasi Bupati Wilayah Meepago
Nabire – Kesepakatan bersama Asosiasi Bupati Wilayah Meepago per tanggal 6 Mei 2020 di Deiyai, telah menetapkan 5 poin penting. Namun berdasarkan informasi terakhir yang diterima Nabire.Net, kesepakatan tersebut hanya berlaku di kabupaten Paniai, Deiyai dan Dogiyai, sementara untuk kabupaten Nabire, masih menunggu perkembangan selanjutnya.