Tag Archives: Latihan Dasar Kepemimpinan Pemuda Gereja
LKPG III Klasis GKI Paniai Siap Dilaksanakan Di GKI Sola Scriptura Kali Harapan Nabire
Kegiatan Latihan Kepemimpinan Pemuda Gereja (LKPG) III tingkat Klasis GKI Paniai, siap dilaksanakan pada tanggal 16-17 oktober 2015 dipusatkan di Gereja GKI Sola Scriptura Kali Harapan Nabire.
Kegiatan MPO & LDKPG Pam Jemaat GKI Tabernakel Oyehe Nabire
Ketua Majelis Jemaat GKI Tabernakel Nabire, Pdt William Fairiryo S.Th secara resmi membuka kegiatan Masa Pengenalan Organisasi (MPO) dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pemuda Gereja (LDKPG), Persekutuan Anggota Muda (PAM) Jemaat GKI Tabernakel Oyehe.