Tag Archives: Kampung Legari Jaya

Babinsa Koramil 1705-02/Napan Bersama Warga Legari Jaya Gelar Kerja Bakti Penimbunan Jalan

Babinsa Koramil 1705-02/Napan Bersama Warga Legari Jaya Gelar Kerja Bakti Penimbunan Jalan

(Babinsa Koramil 1705-02/Napan Bersama Warga Legari Jaya Gelar Kerja Bakti Penimbunan Jalan)

Nabire, Babinsa Koramil 1705- 02/Napan, Serka Sunar Maswatu bersama warga masyarakat Kampung Legari Jaya, Kabupaten Nabire, melaksanakan Karya Bakti penimbunan jalan Kampung Legari Jaya, Distrik Makimi, Kamis (16/02/2023).

Babinsa Koramil 02/Napan Tanamkan Kedisiplinan Sejak Dini Melalui Latihan PBB

Babinsa Koramil 02/Napan Tanamkan Kedisiplinan Sejak Dini Melalui Latihan PBB

(Babinsa Koramil 02/Napan Tanamkan Kedisiplinan Sejak Dini Melalui Latihan PBB)

Nabire, Anggota Babinsa Koramil 02/Napan, Sertu Setyo Triono, memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada para siswa tingkat Sekolah Dasar (SD), di halaman SDN Inpres Kampumg Legari Jaya, Distrik Makimi, Kabupaten Nabire, Senin (07/02/2023).

Sudah 3 Minggu Jaringan Telkomsel di Legari Nabire Terganggu, Ini Penjelasan Telkomsel

Sudah 3 Minggu Jaringan Telkomsel di Legari Nabire Terganggu, Ini Penjelasan Telkomsel

(Sudah 3 Minggu Jaringan Telkomsel di Legari Nabire Terganggu, Ini Penjelasan Telkomsel)

Nabire, Warga kampung Legari Jaya, Distrik Makimi, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah, kembali mengeluhkan gangguan jaringan internet Telkomsel yang sudah terjadi selama hampir 3 minggu.

Babinsa Koramil 1705-02/Napan Bantu Warga Legari Jaya Bangun Jembatan

Babinsa Koramil 1705-02/Napan Bantu Warga Legari Jaya Bangun Jembatan

(Babinsa Koramil 1705-02/Napan Bantu Warga Legari Jaya Bangun Jembatan)

Nabire, Dalam rangka menumbuhkan semangat gotong royong, anggota Babinsa Koramil 1705-02/Napan, Sertu Setyo Triono, membantu warga melaksanakan kegiatan pembuatan jembatan di kampung Legari Jaya, Distrik Makimi, kabupaten Nabire, Sabtu (07/01/2023).

Jaringan Internet di Kampung Legari Jaya Nabire Alami Gangguan, Ini Penyebabnya

Jaringan Internet di Kampung Legari Jaya Nabire Alami Gangguan, Ini Penyebabnya

(Jaringan Internet di Kampung Legari Jaya Nabire Alami Gangguan, Ini Penyebabnya)

Nabire, Warga kampung Legari Jaya (SP2), Distrik Makimi, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah, mengeluhkan gangguan jaringan internet Telkomsel yang sudah terjadi selama 3 hari.