Tag Archives: Selisih Suara Dan Pengguna Hak Pilih

Kok Bisa, Ada Perbedaan 2.536 Total Suara Dan Jumlah Pengguna Surat Suara Pilpres & Pileg DPR-RI Di Distrik Nabire

Nabire – Sejak dimulai 29 April 2019 lalu, rapat pleno penghitungan suara tingkat KPU Kabupaten Nabire yang molor akibat pleno penghitungan suara di tingkat PPD Distrik Nabire, akhirnya tuntas juga Sabtu dini hari (11/05).