Tag Archives: Reky Douglas Ambrauw S.Sos M.Si

Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Papua, Reky Ambrauw S.Sos M.Si, menggelar kunjungan kerja di kabupaten Nabire. Reky Ambrauw sendiri tiba di Nabire, kamis 1 juni 2017, dan disambut Kepala Dinas Perhubungan kabupaten Nabire, Alfius Douw S.Sos, didampingi Staf Dinas Perhubungan Nabire.