Tag Archives: Rapat Pleno Rekapitulasi Penghitungan Suara Pilkada Nabire 2020

Empat Distrik Selesaikan Pleno Hitung Suara Pilkada Nabire 2020

(Penyerahan hasil penghitungan suara tingkat PPD di Distrik Nabire Barat)

Nabire – Sejumlah Distrik telah selesai melaksanakan Rapat Pleno Rekapitulasi Perhitungan Suara tingkat PPD, Pilkada Nabire 2020, Jumat (11/12).