Tag Archives: PB Karunia

Kalahkan PB Karunia, PB Rajawali Tutup Kejuaraan Badminton PBSI Nabire Cup 2016 Sebagai Kampiun

foto-3

Setelah berlangsung sejak tanggal 18 oktober 2016, kejuaraan Badminton PBSI Nabire Cup 2016, resmi ditutup sabtu malam di GOR Kotalama Nabire, oleh Ketua Harian Koni Nabire, Madyo Prayitno.