Tag Archives: Literasi Papua

Komunitas Sastra Papua Gelar Seminar Bertajuk Peran Perempuan Papua dalam Membangun Literasi

Komunitas Sastra Papua Gelar Seminar Bertajuk Peran Perempuan Papua dalam Membangun Literasi

(Komunitas Sastra Papua Gelar Seminar Bertajuk Peran Perempuan Papua dalam Membangun Literasi)

Jayapura, Komunitas Sastra Papua (Ko Sapa), melaksanakan Seminar bertajuk “Peran Perempuan Papua dalam Membangun Literasi di Tanah Papua”, Jumat (17/02/2023), bertempat di Aula Asrama Putri Pemda Nabire, Perumnas 1 Waena, Jayapura, Papua.

Papua; Bibit Literasi Kian Subur, Jadikan Tempat Menguras Imajinasi

(Sesilius Kegou)

Semarang – Kemajuan Teknologi dan Ekonomi global semakin hari semakin maju, selain itumelalui menulis mesti tuangkan ide dan gagasan. Hal itu disampaikan oleh Sesilius Kegou (cerpenis muda Papua) kepada media ini di lingkungan kelas menulis Kedai Kopi Kang Putu Semarang. Kamis, (23/01/2020).