Tag Archives: Kepala Bank Papua Cabang Nabire
Bertempat di Kantor Unit Bank Papua Kantor Cabang Pembantu Kalisemen SP2, Distrik Nabire Barat, telah dilaksanakan launching Samsat Payment Point tahun 2018, Kamis 31 Mei 2018.
Wakil Bupati Nabire, Amirullah Hasyim S.Ip MM, secara resmi menutup event Kejuaraan Badminton Open Turnamen se-Papua tahun 2016 yang dilaksanakan oleh Pengkab PBSI Nabire, bertempat di GOR Kotalama Nabire, jumat malam tadi (27/05).
Wakil Bupati Nabire, Amirullah Hasyim S.Ip MM, membuka secara resmi Kejuaraan Badminton Open Turnamen se-Papua tahun 2016, yang diadakan Pengkab PBSI kabupaten Nabire, senin malam lalu (23/05), bertempat di GOR Kotalama Nabire.
(Dok.Demi.T)
Dalam rangka memperingati HUT-nya yang ke 50 tahun 2016, yang jatuh pada tanggal 13 april setiap tahunnya, Bank Papua Cabang Nabire menggelar berbagai kegiatan dan lomba bagi nasabahnya dan warga kota Nabire.