Tag Archives: Kebakaran

Dalam Sehari, Si Jago Merah Beraksi di Dua Lokasi di Nabire

(Dalam Sehari, Si Jago Merah Beraksi di Dua Lokasi di Nabire)

Nabire, Dalam sehari, kebakaran terjadi di dua lokasi berbeda di kabupaten Nabire, Papua Tengah. Pada Rabu pagi, kebakaran menimpa rumah pemilik penampungan besi tua di Jalan Suci, sementara pada Rabu malam (15/11/2023), si jago merah melahap sebuah rumah di putaran satu, Kelurahan Kalibobo, Distrik Nabire Kota, sekira pukul 23.00 WIT.

Kebakaran Rumah Penampungan Besi Tua di Nabire, 1 Orang Meninggal

Kebakaran Rumah Penampungan Besi Tua di Nabire, 1 Orang Meninggal

(Kebakaran Rumah Penampungan Besi Tua di Nabire, 1 Orang Meninggal)

Nabire, Kepolisian Resor Nabire saat ini tengah menyelidiki kasus kebakaran rumah penampungan besi yang berada di Jalan Suci, Kelurahan Sriwini, Distrik Nabire, Kabupaten Nabire.

Korban Kebakaran di Kelapa Dua Kalibobo Nabire Sesalkan Lambatnya Kedatangan Damkar

Korban Kebakaran di Kelapa Dua Kalibobo Nabire Sesalkan Lambatnya Kedatangan Damkar

(Korban Kebakaran di Kelapa Dua Kalibobo Nabire Sesalkan Lambatnya Kedatangan Damkar)

Nabire, Kehadiran sarana mobil kebakaran  sangat membantu dalam tugas mencegah dan menanggulangi bencana kebakaran. Tersedianya sarana prasarana yang memadai berupa mobil pemadam kebakaran sangat berguna bila sewaktu-waktu terjadi bencana kebakaran sehingga bencana kebakaran segera dapat dicegah dan ditanggulangi.

Api Lahap 28 Unit Rumah di Kalibobo Nabire

Api Lahap 28 Unit Rumah di Kalibobo Nabire

(Api Lahap 28 Unit Rumah di Kalibobo Nabire)

Nabire, Sebanyak 28 unit rumah, ludes dilahap si jago merah, Selasa (24/10) dini hari, sekira pukul 03.30 WIT di Kelapa Dua, Kelurahan Kalibobo, Distrik Nabire Kota, kabupaten Nabire, Papua Tengah.

Sat Reskrim Polres Dogiyai Lakukan Olah TKP Kebakaran Kantor Balai dan Posyandu Kampung Deiyapa

Sat Reskrim Polres Dogiyai Lakukan Olah TKP Kebakaran Kantor Balai dan Posyandu Kampung Deiyapa

(Sat Reskrim Polres Dogiyai Lakukan Olah TKP Kebakaran Kantor Balai dan Posyandu Kampung Deiyapa)

Senin (25/09), Sat Reskrim Polres Dogiyai bersama personel Polres Dogiyai dan Satgas Damai Cartenz melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) kebakaran Kantor Balai dan Posyandu Kampung Deiyapa, Distrik Kamuu Timur. Kasat Reskrim Iptu Syafri Jido, S.Hi memimpin pelaksanaan olah TKP tersebut.