Tag Archives: Kasat Narkoba Polres Nabire

Kapolres Nabire dan rombongan personel Polres Nabire berangkat ke kampung Sima, Distrik Yaur, kabupaten Nabire, dalam rangka melaksanakan Silaturahmi dan Tatap Muka Kapolres Nabire AKBP Semmy Ronny Thabaa dengan Kepala Suku, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Adat, Tokoh Perempuan dan Masyarakat di kampung Sima Distrik Yaur Kabupaten Nabire, Kamis (08/09/2016).

(Dokpri.Ruwayari)
Universitas Satya Wiyata Mandala (USWIM) Nabire, sebagai suatu lembaga pendidikan turut bertanggung jawab terhadap pembinaan mahasiswanya, bukan hanya dalam bidang pendidikan dan ilmu pengetahuan tetapi juga dalam hal mental dan perilaku.

Kasat Narkoba Polres Nabire, AKP Nasruddin A.Md, bersama Wakapolsek Nabire Kota, AKP Sri Kasiono, Kanit Reskrim Polsek Kota, Iptu Indra Makmur, serta gabungan anggota Satres Narkoba, Satreskrim Polres Nabire, anggota polsek kota, dan Satpol PP, turut mendampingi Staf dari Dinas Perindagkop kabupaten Nabire, menggelar razia barang-barang kadaluarsa di sejumlah toko/kios yang ada di Pasar Sentral Kalibobo.