(Babinsa Koramil 1705-02/Napan Laksanakan Komsos di Kampung Legari Jaya)
Nabire, Bertempat di Kampung Legari Jaya, Distrik Makimi, kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah, Rabu (28/12/2022), telah dilaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) oleh Babinsa Koramil 1705-02/Napan.
(Rumah Salah Seorang Warga Legari Nabire, Ludes Dilahap Si Jago Merah)
Nabire, Rumah milik salah seorang warga kampung Legari Jaya, Distrik Makimi, kabupaten Nabire, ludes dilahap si jago merah, Jumat (07/01), sekira pukul 21.30 WIT.
Kabupaten Nabire pada tahun 2018 mendapat program cetak sawah baru seluas 200 ha dan salah satu lokasinya ada di Kampung Lagari Distrik Makimi seluas 68 ha. Untuk mengoptimalkan penggunaan lahan, lokasi ini akan dilaksanakan kajian adaptasi varietas unggul baru pada lahan bukaan baru.
Pemerintah Kabupaten Nabire telah membangun pasar bagi masyarakat Distrik Makimi diawal tahun 2000-an, namun pasar yang telah dibangun itu tidak dapat dimanfaatkan oleh masyarakat Distrik Makimi hingga saat ini. Dan setelah membangun pasar, Pemerintah Kabupaten Nabire kembali juga membangun sejumlah barak ruko di seputar lokasi pasar yang sama.