Tag Archives: Ipda Hati Manurung

Upacara Peringatan Hari Kelahiran Pancasila Ke 52 Di SMA Bhakti Mandala Nabire

Dalam rangka memperingati Hari Kelahiran Pancasila ke 52, tahun 2017,  telah digelar upacara bendera, kamis 1 juni 2017 di halaman SMA Bhakti Mandala Nabire.

Satlantas Polres Nabire Cek TKP Kecelakaan Truk Di Dogiyai, Supir Truk Telah Dimakamkan Keluarga Di Nabire Rabu Sore

Pasca kecelakaan yang menyebabkan 10 orang meninggal dunia di Dogiyai, selasa 2 mei 2017, Kepolisian Resor Nabire melakukan langkah-langkah merespon kecelakaan truk tersebut, sesuai penuturan Kapolres Nabire, AKBP Sony Sanjaya S.Ik kepada Nabire.Net rabu malam (03/05).

Arahan Tata Tertib Berlalu Lintas Oleh Satlantas Polres Nabire Di SMA Negeri 1 Plus KPG Nabire

Satuan lalu lintas Polres Nabire menggelar kegiatan Polisi Pigi Sekolah yang dilaksanakan senin pagi kemarin (23/01), bertempat di SMA Negeri 1 Plus KPG Nabire.