(Peringati HUT ke-58 Kodam Cendrawasih, Dandim Nabire Pimpin Ziarah di TMP)
Nabire, Wujud penghormatan kepada para Pahlawan,Dandim 1705/Nabire Letkol Inf Benny Wahyudi M.Si (Han) M.A memimpin pelaksanaan ziarah rombongan dalam rangka memperingati HUT ke 58 Kodam XVII/Cenderawasih yang dilaksanakan di Taman Makam Pahlawan Kabupaten Nabire.