Tag Archives: Futsal

Dinilai Menurun, Pembinaan Atlet Futsal Di Fakfak Perlu Ditingkatkan Lagi

Pembinaan pemain muda dalam cabang olahraga Futsal di kabupaten Fakfak, Papua Barat dinilai kurang tepat dan intensitasnya semakin berkurang.