Tag Archives: DPRP Papua Tengah

Ratusan Mahasiswa Puncak Geruduk DPRP Papua Tengah! Ada Apa?

(Ratusan Mahasiswa Puncak Geruduk DPRP Papua Tengah! Ada Apa?)

Nabire, 10 April 2025 – Ratusan mahasiswa asal Kabupaten Puncak yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Puncak Se-Indonesia menggemparkan Kota Nabire dengan aksi demonstrasi damai di depan Kantor DPRP Papua Tengah, Rabu (10/04).

Anggota DPR-PT, Ardi, Ucapkan Selamat kepada Meki Nawipa dan Deinas Geley, Ajak Bersatu Bangun Papua Tengah

(Anggota DPR-PT, Ardi, Ucapkan Selamat kepada Meki Nawipa dan Deinas Geley, Ajak Bersatu Bangun Papua Tengah)

Nabire, 10 Februari 2025 – Anggota DPR Provinsi Papua Tengah, Ardi, S.T., menyampaikan ucapan selamat kepada Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tengah terpilih, Meki Nawipa dan Deinas Geley, yang akan memimpin periode 2024-2030.

Forum Intelektual Kabupaten Puncak Tolak Hasil Seleksi DPRP Papua Tengah Jalur Otsus 2024-2029, Ini Alasannya!

(Forum Intelektual Kabupaten Puncak Tolak Hasil Seleksi DPRP Papua Tengah Jalur Otsus 2024-2029, Ini Alasannya!)

Nabire, 6 Februari 2025 – Forum Intelektual Kabupaten Puncak menyampaikan aspirasi dan tuntutan kepada Tim Seleksi DPRP Papua Tengah jalur pengangkatan (Otsus) periode 2024-2029. Mereka menilai bahwa proses seleksi yang dilakukan tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku, terutama Undang-Undang PP No. 106 Tahun 2021.

Kinerja Pansel Dipuji Anggota DPRP Papua Tengah, Ini Alasannya!

(Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Papua (DPRP) Papua Tengah, Paulus Mote)

Nabire, 4 Februari 2025 – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Papua (DPRP) Papua Tengah, Paulus Mote, memberikan apresiasi terhadap kinerja Panitia Seleksi (Pansel) DPRP Papua Tengah yang dinilai membanggakan dalam menyeleksi calon anggota DPRP Papua Tengah jalur pengangkatan.

Seleksi DPRP Papua Tengah Dinilai Transparan, Tokoh Pemuda Kabupaten Puncak Beri Apresiasi

(Tokoh pemuda Kabupaten Puncak, Yeri Kogoya)

Nabire, 4 Februari 2025 – Tokoh pemuda Kabupaten Puncak, Yeri Kogoya, memberikan apresiasi terhadap kerja Panitia Seleksi (Pansel) DPR Papua Tengah jalur pengangkatan yang dinilai transparan dalam proses seleksi melalui mekanisme pengangkatan.