Tag Archives: Brigjen Pol. Mathius D. Fakhiri S.IK

Brigjen Pol. Mathius D. Fakhiri Akan Menjabat Kapolda Papua

(Brigjen Pol. Mathius D. Fakhiri Akan Menjabat Kapolda Papua)

Jayapura, Pada hari Kamis tanggal 18 Februari 2021, berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor ST/318/II/KEP./2021 tanggal 18 Februari 2021. Kapolda Papua Irjen Pol. Drs. Paulus Waterpauw dan Wakapolda Papua Brigjen Pol. Mathius D. Fakhiri, S.I.K mendapat Promosi Jabatan.