Tag Archives: Bendung Wanggar

Kementerian PUPR Lanjutkan Pembangunan Bendung Wanggar Nabire

Kementerian PUPR Lanjutkan Pembangunan Bendung Wanggar Nabire

(Kementerian PUPR Lanjutkan Pembangunan Bendung Wanggar Nabire)

Nabire, Dalam rangka mengoptimalkan Sumber Daya Air di Papua dan Papua Barat, Kementerian PUPR telah banyak membangun bendung dan selanjutnya diikuti dengan pengembangan dan pengelolaan jaringan irigasi untuk menunjang produktivitas sentra-sentra pertanian.