(Program Rehab Solusi Rosmini Lunasi Tunggakan)
Biak, 20 September 2024 – Keberadaan Aplikasi Mobile JKN yang merupakan Inovasi dari BPJS Kesehatan yang kini tengah dirasakan oleh jutaan peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Hadirnya berbagai fitur yang disediakan dianggap mampu memudahkan peserta untuk memenuhi kebutuhan kepesertaan JKN. Seperti yang dialami oleh salah satu Ibu Rumah Tangga (IRT) yang bertempat tinggal di Kelurahan Inggupi, Kecamatan Biak Kota, Kabupaten Biak Numfor, Rosmini (61).