Tag Archives: Resepsi Kenegaraan HUT Kemerdekaan RI ke-79

Malam Resepsi Kenegaraan HUT RI ke-79, Pj Ribka Haluk Ajak Masyarakat Papua Tengah Isi Kemerdekaan dengan Prestasi

(Malam Resepsi Kenegaraan HUT RI ke-79, Pj Ribka Haluk Ajak Masyarakat Papua Tengah Isi Kemerdekaan dengan Prestasi/Foto.Sitti Hawa/Nabirenet)

Nabire, 18 Agustus 2024 – Kemerdekaan yang saat ini dinikmati, tidak diperoleh dengan mudah, melainkan melalui perjuangan panjang yang penuh pengorbanan oleh para pahlawan bangsa. Oleh karena itu, sebagai generasi penerus, tugas kita adalah menjaga, mempertahankan dan mengisi kemerdekaan dengan sebaik-baiknya.