Tag Archives: PT. Freeport Indonesia
Dukung Kesehatan Masyarakat, PTFI Dianugerahi Penghargaan Penanggulangan AIDS, TBC, dan Malaria di Mimika

(Direktur & Executive Vice President (EVP) Sustainable Development PTFI, Claus Wamafma hadir menerima penghargaan Kategori CSR Perusahaan di Bidang Kesehatan, yang diserahkan Ketua ADINKES Dr.M Subuh. MPPM pada Selasa malam (01/08/2023) di Hotel Gammara Makasar, Sulawesi Selatan)