Tag Archives: Presiden Joko Widodo

Aktivis HAM Papua Kecam Video Penyiksaan Terhadap Warga Sipil, Minta Presiden dan Komnas HAM Investigasi

(Aktivis Hak Asasi Manusia Papua yang juga Direktur Yayasan Keadilan dan Keutuhan Manusia Papua, Theo Hassegem)

Nabire, Aktivis Hak Asasi Manusia Papua yang juga Direktur Yayasan Keadilan dan Keutuhan Manusia Papua, Theo Hassegem, mengecam keras video viral penyiksaan yang diduga dilakukan oleh oknum TNI kepada warga asli Papua.

Mengenal Perpres Publisher Rights yang Disahkan Jokowi Pada Perayaan Hari Pers Nasional 2024

(Mengenal Perpres Publisher Rights yang Disahkan Jokowi Pada Perayaan Hari Pers Nasional 2024)

Jakarta, 21 Februari 2024, Presiden Joko Widodo telah menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) yang mengatur tanggung jawab platform digital, dikenal sebagai Perpres Publisher Rights.

Didukung PTFI, Nabirenet Hadiri Puncak Perayaan Hari Pers Nasional 2024 di Jakarta

(Didukung PTFI, Nabirenet Hadiri Puncak Perayaan Hari Pers Nasional 2024 di Jakarta)

Nabire, Hari Pers Nasional (HPN) diperingati setiap tanggal 9 Februari setiap tahunnya. Di tahun 2024, Hari Pers Nasional dilaksanakan di Jakarta dari tanggal 17-20 Februari 2024.

Dibalik Kesuksesan Peresmian Bandara Baru Nabire dan Fakfak Ada Peran Kunci Tribal Papua

Dibalik Kesuksesan Peresmian Bandara Baru Nabire dan Fakfak Ada Peran Kunci Tribal Papua

(Tim Tribal Papua yang mempersiapkan acara di Nabire)

Nabire, Presiden Joko Widodo telah meresmikan bandar udara Siboru Fakfak dan bandar udara Douw Aturure Nabire, Kamis (23/11/2023). Di balik kesuksesan peresmian kedua bandar udara tersebut, ada peran penting Tribal Papua selaku event organizer sehingga acara peresmian berjalan dengan sukses dan lancar.

Siswi SD Asal Nabire Fanita Tenouye Jawab Tantangan Presiden dan Raih Sepeda

(Siswi SD Asal Nabire Fanita Tenouye Jawab Tantangan Presiden dan Raih Sepeda)

Nabire, Penjabat Gubernur Papua Tengah, Dr. Ribka Haluk, S.Sos., MM merasa bangga dan terharu melihat seorang siswi kelas IV SD asal Nabire, Fanita Tenouye mampu menjawab pertanyaan perkalian dari Presiden RI Joko Widodo sehingga dihadiahi sebuah sepeda. Momentum itu terjadi saat Presiden bertemu dengan sejumlah pelajar di Biak Numfor, Provinsi Papua, Rabu (22/11/2023).