Tag Archives: Pilkada Damai

Dukung Pilkada Damai, FKUB Mimika Ajak Sampaikan Pesan Damai di Tempat Ibadah

(Ketua FKUB Mimika, Jefri Hutagalung)

Mimika, 20 November 2024 – Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah, mengimbau masyarakat untuk aktif menyuarakan pesan-pesan damai, terutama di tempat ibadah, dalam rangka mendukung pelaksanaan Pilkada 2024 yang damai dan kondusif.

Dua Paslon Tandatangani Pakta Integritas Pilkada Damai di Nabire

(Dua Paslon Tandatangani Pakta Integritas Pilkada Damai di Nabire)

Nabire, 23 September 2024 – Polres Nabire melaksanakan penandatanganan pakta integritas Pilkada Nabire 2024 yang aman dan kondusif.