
(Berapa Pendapatan Daerah yang Diperoleh Dari Pasar Malam Nabire Hebat?)
Nabire, Kehadiran Pasar Malam di Taman Gizi, Oyehe, Nabire, patut diapresiasi, karena Pasar Malam tersebut dapat memberikan manfaat dan kontribusi bagi para pengusaha Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) yang ada di kabupaten Nabire.