Tag Archives: Pantai Rio

Jika Dikelola Dengan Baik, Pantai Rio, Di Kali Mangga, Sanoba, Nabire, Bisa Jadi Tempat Wisata Yang Menjanjikan

Pantai Rio, yang berlokasi di Kali Mangga, Sanoba, Distrik Teluk Kimi Nabire, merupakan salah satu pantai yang memiliki potensi untuk dikembangkan menjadi salah satu tempat wisata yang menarik di Nabire.