Tag Archives: KPU Kabupaten Nabire

Belum Memenuhi Kuota, KPU Nabire Perpanjang Pendaftaran Calon Anggota PPS Pemilu 2019 Di Sejumlah Distrik

Terkait masih ada beberapa Kampung di Sejumlah Distrik di kabupaten Nabire yang anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) belum memenuhi kuota calon yang mendaftar, maka Komisi Pemilihan Umum (KPU) kabupaten Nabire akan melakukan perpanjangan jadwal pendaftaran seleksi calon anggota PPS.

KPU Nabire Kembali Gelar Apel Monitoring Kinerja PPDP

Komisi Pemilihan Umum (KPU) kabupaten Nabire, menggelar Apel Monitoring Kerja Panitia Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP), senin 12 Februari 2018, di Kantor KPU Nabire.

Ini Nama-Nama Calon Anggota PPD Dari 15 Distrik Se-Nabire Yang Lulus Tes Tertulis

Setelah melaksanakan tes tertulis pada tanggal 8 Februari 2018, Komisi Pemilihan Umum kabupaten Nabire mengumumkan nama-nama calon anggota Panitia Pemilihan Distrik (PPD) untuk pelaksanaan Pemilu tahun 2019.

(Baca Juga : KPU Nabire Gelar Tes Tertulis Bagi Calon Anggota PPD Pemilu 2019)

KPU Nabire Gelar Tes Tertulis Bagi Calon Anggota PPD Pemilu 2019

Setelah mengumumkan 145 nama calon anggota Panitia Pemilihan Distrik (PPD) se-kabupaten Nabire yang lulus seleksi administrasi, Komisi Pemilihan Umum (KPU) kabupaten Nabire, menggelar seleksi tertulis kepada 145 calon anggota PPD untuk Pemilu Tahun 2019, kamis sore 8 Februari 2018, dipusatkan di SMP YPPK Santo Antonius Nabire.

Ini 145 Calon Anggota PPD Dari 15 Distrik Se-Nabire Untuk Pemilu 2019 Yang Akan Mengikuti Seleksi Tertulis Esok

Sebanyak 145 orang calon anggota Panitia Pemilihan Distrik (PPD) untuk Pemilihan Umum tahun 2019 telah diumumkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Nabire sebagai calon anggota yang lulus seleksi administrasi yang dilaksanakan dari tanggal 31 Januari hinga 3 Februari 2018.