Tag Archives: Kopi Arabica Dogiyai

Pemda Dogiyai Harus Berani Kerjasama Dengan Pusat Penelitian Kopi Untuk Memajukan Kopi Arabika Dogiyai

Jika menggali sejarah perkembangan Kopi Arabika di Tanah Papua, maka Kopi Arabika Dogiyai-lah yg pertama kali dikembangkan sejak tahun 1970-an, dan di kenal dengan sebutan Kopi P5 atau Kopi Moanemani. Namun, hal itu ternyata belum pernah diketahui oleh Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Indonesia sampai saat ini.

Kepala Dinas Perindagkop Dogiyai Minta Semua Pihak Turut Mendukung Pengembangan Kopi Arabica Dogiyai

kopi-dogiyai

Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi & UMKM (Disperindagkop) kabupaten Dogiyai, Andreas Gobai, mengajak semua pihak untuk bersama-sama memajukan pengembangan Kopi Dogiyai sebagai kopi berkualitas.

Kopi Arabika Dogiyai Siap Dipasarkan Dalam 3 Nama Produk

kopi-dogiyai

(Trade Expo Jakarta)

Kopi Dogiyai yang dahulu dikenal dengan nama kopi murni moanemani itu, berhasil dipasarkan dengan nama Kopi Arabika Dogiyai pada acara Acara Trade Expo (TEI) yang berlangsung pada 12-16 Oktober di Jakarta International Expo (JIExpo), Kemayoran, Jakarta, yang dihadiri lebih dari 15.000 buyers dari sekitar 120 negara.