Tag Archives: Koordinator Pathfinder Camporee Nabire/Wasior

(Dokpri.Aleks.Kamiroki)
Setelah berlangsung sejak tanggal 12 Juli 2016 lalu dan dibuka Bimas Kementerian Agama RI, kegiatan Pathfinder Camporee ke 2 Se-Asia Pasifik resmi berakhir hari ini (15/07), dan ditutup secara resmi di Kampus Universitas Advent Indonesia Bandung Jawa Barat.

(Dokpri.Aleks.Kamiroki)
Direktur Bimas Kristen Kementerian Agama RI mewakili Presiden Joko Widodo, resmi membuka kegiatanPathfinder Camporee Advent, se-Asia Pasifik tahun 2016, selasa (12/07), di lapangan sepakbola Universitas Advent Indonesia Jawa Barat.

Setelah berada selama kurang lebih 2 minggu di Jakarta, Kontingen Pathfinder Camporee kedua se-Asia Pasifik Selatan dari Nabire dan Wasior, bertolak ke lokasi kegiatan yang berada di Kampus Universitas Advent Indonesia (UNAI) Bandung, Minggu 10 juli 2016.

(Koordinator Pathfinder Camporee Nabire/Wasior, Aleks Kamiroki)
Mulai tanggal 12 s/d 16 juli 2016, akan diadakan kegiatan Pathfinder Camporee kedua se-Asia Pasifik Selatan, bertempat di Kampus Universitas Advent Indonesia Bandung.