Tag Archives: Kombes Pol

Hasil pertemuan Coffee Morning yang digelar senin pagi (10/10) di Polres Nabire, akhirnya mengerucut pada 2 kesimpulan penting yang akan segera dilaksanakan.

Bertempat di ruang RBP Polres Nabire, senin (10/10), pukul 10.45 wit, telah dilaksanakan kegiatan Coffee Morning dalam rangka pengamanan Pilkada kabupaten Dogiyai tahun 2017.