Tag Archives: Kepala Suku Besar Wilayah Adat Meepago
Melkias Keiya : Siapa Sebenarnya OTK di Dogiyai?
Dogiyai, 15 April 2025 – Istilah Orang Tak Dikenal (OTK) kembali menjadi sorotan publik seiring maraknya kekerasan yang terjadi di wilayah Kabupaten Dogiyai, Papua Tengah. Pertanyaan besar muncul di benak masyarakat: siapa sebenarnya OTK itu? Benarkah mereka tidak dikenal, atau ada pihak tertentu yang sengaja menyembunyikan identitas mereka?