Tag Archives: Kampung Waroki

Kepala Kampung Waroki Siap Bertanggung Jawab Apabila Dirinya Terbukti Selewengkan Dana Desa

Kepala Kampung Waroki, Distrik Nabire Barat, Daniel Ramandey, siap bertanggung jawab apabila dirinya terbukti menyelewengkan dana desa.

Warga Minta Bupati Nabire Copot Kepala Kampung Waroki

Dianggap kurang transparan dalam penggunaan dana kampung, sejumlah warga kampung Waroki, Distrik Nabire Barat, menyampaikan aspirasi meminta Bupati Nabire mengganti Kepala Kampung Waroki saat ini, Daniel Ramandey, dan kembali mengangkat Kepala Kampung lama, Ferdinand Samori, sebagai Kepala Kampung.

(Baca Juga : Dana Kampung Kurang 29 Juta, Warga Waroki Minta Pertanggungjawaban Kepala Kampung)

Dana Kampung Kurang 29 Juta, Warga Waroki Minta Pertanggungjawaban Kepala Kampung

Manager PT. PLN Rayon Nabire, Mutakim, mengatakan, PT. PLN Rayon Nabire telah merencanakan untuk membangun jaringan listrik hingga Kampung Waroki, Distrik Nabire Barat, oleh karena itu, dirinya cukup menyayangkan jika ada pemerintah kampung yang membebani warganya untuk pembangunan jaringan listrik.

Puskesmas SP1 Kalibumi Nabire Gelar Penyuluhan Frambusia, Pemberian Obat & Pembagian Kelambu Di Waroki

Sebagai tindak lanjut dari kegiatan pertemuan teknis yang digelar 30 mei 2017 lalu, Dinas Kesehatan kabupaten Nabire, melalui Puskesmas SP1 Kalibumi, menggelar penyuluhan Frambusia dan TB Cepat, pengobatan gratis, serta pembagian kelambu kepada warga kampung Waroki, Nabire, kamis 15 juni 2017.

(Baca Juga : Dinkes Nabire Gelar Pertemuan Teknis & Pelatihan Pemberian Obat & Pencegahan Massal Frambusia Di Daerah Endemis Frambusia)

Sosialisasi Perluasan Areal Sawah Di Kampung Waroki Nabire

Dinas Pertanian dan Perkebunan Nabire bersama Kodim 1705/Paniai melaksanakan Sosialisasi Kegiatan Perluasan Areal Sawah Tingkat Kampung atau Kelompok Tani Kerjasama Kementrian Pertanian dan TNI AD Sumber Dana Dipa TP-PSP Dinas Pertanian dan Perkebunan Kab. Nabire Tahun Anggaran 2017 di Gereja Bethel Waroki Klasis Nabire, Kampung Waroki, Distrik Nabire Barat, pada hari Rabu (01/03).