Tag Archives: Kali Yaro

Ini Kondisi Terakhir Banjir Di Yaro, Wanggar Dan Yaur Nabire

(Kondisi selasa siang di kampung Yaro 2, Distrik Yaro/Dok.Pur)

Nabire – Hujan yang mengguyur kota Nabire sejak senin (18/02) hingga selasa dini hari (19/02) mengakibatkan sejumlah wilayah di Nabire terendam banjir.

Kali Yaro Meluap, Banjir Terjang Kampung Bomopai. Ternak Ikut Hanyut

Nabire – Hujan yang mengguyur kota Nabire sejak senin sore (18/02) hingga selasa dini hari (19/02) mengakibatkan sejumlah wilayah di Nabire terendam banjir.

Update Terkini Banjir : Kali Yaro Mulai Meluap, Banjir Meluas Ke Jalur 1 Kampung Yaro Makmur, Distrik Yaro

(Banjir mulai menerjang kampung Yaro Makmur Jalur 1/Dok.Pur)

Nabire – Hingga pukul 02.00 Wit, selasa (19/02), hujan masih mengguyur Nabire sejak senin sore (18/02) dengan intensitas berubah-ubah dari ringan ke sedang.

Update Wilayah Yang Terkena Banjir & Longsor Di Nabire Akibat Hujan

Nabire – Hingga pukul 01.30 Wit, selasa (19/02), hujan masih mengguyur Nabire sejak senin sore (18/02) dengan intensitas berubah-ubah dari ringan ke sedang.

Longsor Di Jalan Poros Karadiri 1 Wanggar, Ini Jalur Alternatif Lain Yang Ingin Ke Nabire Atau Sebaliknya

(Dok.Longsor jalan poros Karadiri 1/Dok.Widodo)

Nabire – Banjir menggenangi sejumlah kampung di Distrik Yaro maupun Distrik Wanggar Nabire, senin malam (18/02) hingga selasa tengah malam (19/02).