Tag Archives: HUT Kemerdekaan RI ke-79

Menjelang HUT RI ke-79, Kabupaten Nabire Gelar Aksi Bersih-Bersih dan Program Daur Ulang Sampah

(Menjelang HUT RI ke-79, Kabupaten Nabire Gelar Aksi Bersih-Bersih dan Program Daur Ulang Sampah)

Nabire, 10 Agustus 2024 – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-79 pada 17 Agustus 2024, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah, telah menyiapkan serangkaian kegiatan kebersihan kota.

Indonesia Kijang Club Nabire Sambut HUT Kemerdekaan RI dengan Membentangkan Bendera 50 Meter

(Indonesia Kijang Club Nabire Sambut HUT Kemerdekaan RI dengan Membentangkan Bendera 50 Meter)

Nabire, 9 Agustus 2024 — Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke-79, Indonesia Kijang Club (IKC) Nabire menggelar kegiatan membentangkan bendera Merah Putih sepanjang 50 meter. Acara ini berlangsung di Mako Brimob Batalyon C Pelopor pada hari Kamis (08/08), pukul 10.00 WIT.

Pj Gubernur Ribka Haluk Terima Duplikat Bendera Pusaka dari Megawati Soekarno Putri

(Pj Gubernur Ribka Haluk Terima Duplikat Bendera Pusaka dari Megawati Soekarno Putri)

Jakarta, 5 Agustus 2024 – Penjabat Gubernur Papua Tengah, Dr. Ribka Haluk S.Sos., M.M., menghadiri acara Penyerahan Duplikat Bendera Pusaka yang diselenggarakan oleh Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) di Balai Samudra, Jakarta Pusat, pada Senin (05/08/2024).

Menjelang HUT RI ke-79, Penjual Bendera Merah Putih Mulai Menjamur di Nabire

(Penjual Bendera Merah Putih dan Umbul-umbul di Nabire/Foto.Yosina/Nabirenet)

Nabire, 2 Agustus 2024 — Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79, penjual bendera merah putih dan umbul-umbul mulai menjamur di Nabire, Papua Tengah. Para pedagang ini memanfaatkan momentum untuk menjual berbagai macam bendera dan aksesoris bertema kemerdekaan.

Perum BULOG KC Nabire Hadir di Gerakan Pangan Murah: Semarak HUT ke-79 RI di Papua Tengah

(Perum BULOG KC Nabire Hadir di Gerakan Pangan Murah: Semarak HUT ke-79 RI di Papua Tengah)

Nabire, 1 Agustus 2024 — Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, Perum BULOG Kantor Cabang Nabire turut serta dalam acara Gerakan Pangan Murah yang diselenggarakan oleh Kesbangpol Provinsi Papua Tengah. Acara ini berlangsung di Lapangan Apron Bandara Lama Nabire, Kamis (01/08), dimulai pukul 09.00 WIT, dan menarik perhatian masyarakat setempat.