Tag Archives: Distrik Teluk Kimi

Babinsa Koramil 1705-01/Nabire Aktif Jalin Hubungan Harmonis dengan Tokoh Masyarakat

Babinsa Koramil 1705-01/Nabire Aktif Jalin Hubungan Harmonis dengan Tokoh Masyarakat

(Babinsa Koramil 1705-01/Nabire Aktif Jalin Hubungan Harmonis dengan Tokoh Masyarakat)

Nabire, Babinsa (Bintara Pembina Desa) Koramil 1705-01/Nabire, Sertu Zhet, terus berupaya mempererat hubungan baik dan keharmonisan antara Tentara Nasional Indonesia (TNI) dengan tokoh masyarakat dan tokoh adat di wilayah binaannya, Kampung Kimi, Distrik Teluk Kimi, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah.

Program Prioritas Bakti Papua 2023, TNI dan Pemerintah Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat di Nabire

Program Prioritas Bakti Papua 2023, TNI dan Pemerintah Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat di Nabire

(Program Prioritas Bakti Papua 2023, TNI dan Pemerintah Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat di Nabire)

Nabire, 8 September 2023 – Program Prioritas Bakti Papua Tahun 2023 yang dipimpin oleh Laksda TNI Dwika Tjahja Setiawan .S.H,.M.H (Pa Sahli Bidang Jahpres Sahli Panglima TNI) dan Brigjen TNI Franz Yohanes Purba S.IP, M.M (Danrem 173/PVB) beserta rombongan, mendapatkan apresiasi tinggi saat melakukan kunjungan di Gereja Katolik ST. Yosep, Kampung Samabusa, Distrik Teluk Kimi, Kabupaten Nabire, Papua Tengah.

Jadwal Pelayaran Kapal Feri Napan Wainami Dari Nabire Selama Bulan September 2023

Jadwal KMP Napan Wainami Februari 2022

(Jadwal Pelayaran Kapal Feri Napan Wainami Dari Nabire Selama Bulan September 2023)

Nabire – PT. ASDP Indonesia Ferry di bulan September 2023 akan mengoperasikan kapal KMP Napan Wainami guna melayani pelabuhan Samabusa Nabire.

Ini Jadwal Kapal Pelni Dari Pelabuhan Nabire Selama Bulan September 2023

Jadwal Kapal Pelni Dari Pelabuhan Nabire Selama Bulan Januari 2023

(Kapal Pelni yang memasuki pelabuhan Samabusa Nabire)

Nabire, Bagi anda yang sedang membutuhkan informasi jadwal kapal penumpang Pelni, berikut ini, jadwal pelayaran kapal penumpang Pelni yang melayani pelabuhan laut Samabusa Nabire, selama bulan September 2023.

Karantina Pertanian Biak Melalui Wilker Nabire Gagalkan Penyelundupan 10 Satwa Dilindungi Via KM Gunung Dempo

Karantina Pertanian Biak Melalui Wilker Nabire Gagalkan Penyelundupan 10 Satwa Dilindungi Via KM Gunung Dempo

(Karantina Pertanian Biak Melalui Wilker Nabire Gagalkan Penyelundupan 10 Satwa Dilindungi Via KM Gunung Dempo/Foto.Karantina Biak)

Nabire, Karantina Pertanian Biak melalui wilayah kerja Nabire melakukan serah terima media pembawa 8 ekor burung kasturi kepala hitam dan 2 ekor burung nuri kelam kepada pihak Konservasi Sumber Daya Alam (KSDA) Wilayah II Nabire, Senin (28/08).