Tag Archives: Distrik Menou

Inilah 243 Anggota PPS Pilkada Nabire 2020 Yang Ditetapkan KPU Nabire

(Pilkada Nabire 2020)



Nabire – Setelah mengikuti rangkaian seleksi dari mulai seleksi administrasi dan tertulis, hingga wawancara, yang dilaksanakan di awal tahun 2020, KPU Kabupaten Nabire telah menetapkan 243 anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS), yang tersebar di 15 Distrik di Nabire.

Tahapan Pilkada Nabire 2020 Ditunda Karena Covid-19

(Pilkada Nabire 2020)

Nabire – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Nabire untuk sementara menunda tahapan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Nabire tahun 2020, dalam rangka upaya pencegahan Coronga Virus Diseases (Covid-19).

KPU Nabire Gelar Tes Wawancara Kepada 413 Calon Anggota PPS

(Tes wawancara KPU Nabire/R.L)

Nabire – Setelah lulus seleksi administrasi dan tertulis, calon anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) dalam rangka Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Nabire, tahun 2020, tengah mengikuti tes wawancara selama 3 hari di Kantor KPU Nabire.

Berikut Nama-Nama Calon Anggota PPD Se-Nabire Yang Lulus Administrasi

(Pilkada Nabire 2020)

Nabire – Setelah mengikuti tahapan seleksi administrasi, Komisi Pemilihan Umum kabupaten Nabire mengumumkan nama-nama calon anggota Panitia Pemilihan Distrik (PPD) yang akan mengikuti seleksi tertulis,  untuk pelaksanaan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Nabire tahun 2020.

Mesak Magai : Raker III GKII Wilayah 3 Papua Di Klasis Menou Bahas 2 Agenda

(Raker III GKII Wilayah 3 Papua Di Klasis Menou)

Nabire – Ketua Biro Perkarya Gereja Kemah Injil Indonesia (GKII) wilayah 3 Papua, Mesak Magai,S.Sos,M.Si. mengatakan bahwa Rapat Kerja 3 GKII Wilayah 3 Papua yang dilaksanakan di Klasis Menou, kampung Gamei Jaya, Distrik Uwapa, Nabire, membahas 2 agenda besar.