Tag Archives: Distrik Hitadipa

Warga Distrik Hitadipa Intan Jaya Pertanyakan BLT yang Belum Cair

(Yan Emani, warga Distrik Hitadipa Intan Jaya, yang mempertanyakan BLT bagi warga Distrik Hitadipa yang belum cair)

Intan Jaya, Kepemimpinan Penjabat Bupati Intan Jaya, Apolos Bagau, S.T, membawa banyak terobosan dan perubahan di kabupaten Intan Jaya.

Alumni SD-SMP YPPGI Hitadipa Intan Jaya Sesalkan Pembakaran Sekolahnya

Seorang Guru SMP YPPGI Hitadipa Intan Jaya Sesalkan Pembakaran Sekolahnya

(Foto.SD-SMP YPPGI Sebelum Dibakar)

Intan Jaya, Salah seorang alumni SD-SMP YPPGI Intan Jaya menyesalkan terjadinya pembakaran SD-SMP YPPGI Intan Jaya, yang dilakukan TPNPB-OPM, Rabu sore (30/03/22).

TPNPB-OPM Bakar SD-SMP YPPGI Distrik Hitadipa, Intan Jaya, Papua

TPNPB-OPM Bakar SD-SMP YPPGI Distrik Hitadipa, Intan Jaya, Papua

(TPNPB-OPM Bakar SD-SMP YPPGI Distrik Hitadipa, Intan Jaya, Papua)

Intan Jaya, Kelompok yang menamakan dirinya Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat (TPNPB-OPM), kembali berulah, Kali ini, bangunan sekolah satu atap SD-SMP YPPGI, Distrik Hitadipa, kabupaten Intan Jaya, dibakar pada hari Rabu sore (30/03/22).

Purna Tugas di Intan Jaya, 18 Personil Satgas Apter Tiba di Nabire

Satgas Apter Koramil Persiapan Hitadipa

(Purna Tugas di Intan Jaya, 18 Personil Satgas Apter Tiba di Nabire)

Nabire, Bertempat di Bandara Nabire, Kamis pagi (16/12) telah tiba personil Satgas Apter Koramil Persiapan Hitadipa dari kabupaten Intan Jaya.

Pemkab Intan Jaya Diminta Segera Tangani Warga Yang Mengungsi Ke Hutan

(Pengungsi dari Distrik Hitadipa kabupaten Intan Jaya)

Intan Jaya – Pemerintah kabupaten Intan Jaya diminta untuk memberi perhatian serius kepada warga yang mengungsi akibat dropping pasukan TNI di daerah tersebut.