Ujian Nasional Tingkat Sekolah Dasar Siap Digelar Esok di Jayapura

Panitia Ujian Nasional SD menyatakan kesiapannya menggelar Ujian Nasional bagi tingkat SD yang telah mencapai kurang lebih 100 persen.

Beberapa Parpol Belum Penuhi Syarat Minimal Keterwakilan Perempuan

Partai Politik (Parpol) peserta Pemilu 2014 telah mendaftarkan para Calon Anggota Legislatif (Caleg) yang diusungnya. Data yang dihimpun media ini, semua Parpol telah memasukan jatah Calegnya di empat Daerah Pemilihan (Dapil) yang ada di Kabupaten Nabire.

Penutupan Workshop Training Center Riskesdas Nabire

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Nabire, Yulian Agapa, SKM, M. Kes kepada wartawan, Rabu (1/5) di aula Kesuma Foto, usai menutup Workshop Training Center (TC) Penyiapan Enumerator Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) Tahun 2013 mengatakan, Riset yang dilakukan nanti oleh enumerator, adalah merupakan salah satu bentuk sensus kesehatan, guna mengumpulkan data-data terkait dalam pelayanan di bidang kesehatan di suatu wilayah.

Pembangunan Bandara Wamena & Pelabuhan Depapre Selesai 2014

Menteri Perhubungan EE. Mangindaan menargetkan pembangunan bandara Wamena serta Pelabuhan Depapre di Kabupaten Jayapura akan dapat selesai pada tahun 2014 mendatang sehingga dapat mendukung moda transportasi serta angkutan barang di provinsi tertimur di Indonesia ini. Hal tersebut sebagaimana penuturan Menhub Mangindaan saat mengunjungi Jayapura, baru-baru ini.

KONTRAS Desak Pemerintah Usut Penembakan di Sorong

Komisi Untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan, Kontras mendesak pemerintah menginvestigasi peristiwa penembakan, penangkapan dan kekerasan yang terjadi saat peringatan integrasi Papua di distrik Aimas, Sorong, Papua Barat. Dalam peristiwa itu, 2 Orang warga Sorong dan 1 warga Biak ditembak oleh polisi.