Bertempat di Kantor Distrik Yaro, senin 20 maret 2017, telah digelar Musyawarah Rencana Pembangunan Distrik Yaro tahun 2018 serta penyusunan Rencana Strategis Distrik Yaro tahun 2017-2022.
Pelaksana Harian (Plh) Sekda Nabire, Drs I Wayan Mintaya, mewakili Bupati Nabire, menghadiri peresmian sarana MCK milik TK/PAUD kampung Yaro Makmur, Distrik Yaro Nabire, sekaligus acara Ibadah Syukur lepas sambut tahun 2016 tahun 2017 bersama Tim Penggerak PKK Distrik Yaro Nabire, selasa 24 januari 2017.
Kepolisian Sub Sektor Distrik Yaro Kibisai Res Nabire, selama beberapa hari menggelar beberapa kegiatan ditengah-tengah warga masyarakat Distrik Yaro Kibisai Nabire.
“Yang terbaik dari cinta adalah menyayangi. Yang terbaik dari kasih adalah memberi. Yang terbaik dari hati adalah pengampunan. Dan yang terbaik yang ada padamu, persembahkanlah itu semua untuk Tuhan”